PENGARUH ATRIBUT PRODUK PRODI PERBANKAN SYARIAH INSTITUT AGAMA ISLAM BAKTI NEGARA (IBN) TEGAL DALAM MENINGKATKAN MINAT MAHASISWA BARU PRODI PERBANKAN SYARIAH

Authors

  • Titi Rahayu
  • Khilfatul Khamidah Institut Agama Islam Bakti Negara (IBN) Tegal

Keywords:

Strategi Pemasaran, Atribut Produk, Minat Pendaftar

Abstract

Persaingan  di dunia pendidikan khususnya Perguruan Tinggi Islam sekaresidenan Tegal Pekalongan sudah banyak dan semakin berkompetensi menciptakan pencitraan merek (brand image). Persaingan dengan berbagai promosi unggulan produk yang  ditawarkan merupakan bagian strategi pemasaran. Strategi pemasaran harus tepat sasaran sesuai dengan kebutuhan peminat dengan harapan bisa memperkenalkan produk yang ditawarkan agar dapat menarik peminat/pendaftar. Salah  satu strategi yang harus dilakukan oleh Perguruan Tinggi Islam khususya prodi Perbankan Syariah peningkatan kualitas produk jasa pendidikan yang memiliki atribut produk yang paten dan berkompeten. Strategi itu didesain untuk mencapai tujuan prodi Perbankan Syariah agar bonafid di masyarakat sekaresidenan Tegal Pekalongan.

Downloads

Published

2019-11-30

How to Cite

Rahayu, T., & Khamidah, K. (2019). PENGARUH ATRIBUT PRODUK PRODI PERBANKAN SYARIAH INSTITUT AGAMA ISLAM BAKTI NEGARA (IBN) TEGAL DALAM MENINGKATKAN MINAT MAHASISWA BARU PRODI PERBANKAN SYARIAH. Iqtishodiah: Jurnal Ekonomi Dan Perbankan Syariah, 1(2), 34 – 4`1. Retrieved from https://ejournal.ibntegal.ac.id/index.php/iqtishodiah/article/view/70

Issue

Section

Articles